Jumat, November 14, 2025
  • Home
  • Daerah
  • Dunia
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Opini
  • Politik
No Result
View All Result
Serunting.id
Advertisement
Serunting.id
  • Home
  • Daerah
  • Dunia
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Opini
  • Politik
No Result
View All Result
Serunting.id

Di Antara Media, Dinamika dan Pembangunan, Gubernur Al Haris : Profesi Sebagai Wartawan Banyak Suka Dukanya

April 14, 2023
in Daerah, Nasional, Uncategorized
Reading Time: 3 mins read
0 0
A A
Di Antara Media, Dinamika dan Pembangunan, Gubernur Al Haris : Profesi Sebagai Wartawan Banyak Suka Dukanya. Foto: serunting.id

Di Antara Media, Dinamika dan Pembangunan, Gubernur Al Haris : Profesi Sebagai Wartawan Banyak Suka Dukanya. Foto: serunting.id

Share on FacebookShare on Twitter

Serunting.id, Jambi  – Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH menyampaikan, media punya peran besar mengangkat perkembangan pembangunan suatu daerah serta isu-isu yang penting sebagai pendidikan bagi masyarakat.

Demikian disampaikan Gubernur Jambi Al Haris saat menghadiri Rapat Koordinasi Komunikasi Publik Tahun 2023, bertempat di Sky café Lantai 3, Hotel Wiltop Kota Jambi, Kamis, (13/04/2023).

Adapun Tema dalam acara ini adalah membangun Pola Kemitraan antara Pemerintah Daerah dan Pers dalam Penyebarluasan Informasi Publik.

Baca Juga

Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun

PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional

Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat

“Alhamdulillah pada sore hari ini kita bisa hadir bersama-sama seperti tahun-tahun sebelumnya kita diskusi bersama koordinasi komunikasi publik.”ucapnya

“Kemudian juga ada silaturahmi dan buka puasa bersama antara penyelenggara Pemerintahan Provinsi Jambi dengan seluruh media yang tadinya ini akan kami lakukan di rumah dinas Gubernur. Sudah kami rancang dengan media, tapi tiba-tiba ada edaran yang tidak membolehkan untuk buka puasa mengundang buka di rumah dinas. Maka mohon maaf terpaksa tempatnya kita alihkan ke tempat ini,” jelas Al Haris.

Dikatakan Al Haris, atas nama Pemerintah Provinsi Jambi dirinya sangat berterima kasih dan bangga sekali, bahwa Pemprov merasakan kemitraan yang terbangun selama ini antara pemerintah dengan media. Meskipun ada juga beberapa dinamika yang berkembang, dan itu merupakan hal biasa.

“Kemitraan yang terbangun selama ini antara pemerintah dengan media cukup baik sekali, meski ada dinamika berkembang itu biasa. Yang namanya proses pembangunan itu biasa, yang namanya proses pasti ada dinamikanya. Tentu itu semua  ada proses ya, dari arah mana saja, yang pasti teman-teman media sudah memerankan perannya dengan baik sesuai dengan undang-undang,” kata Al Haris.

Al Haris sangat memahami bahwa profesi sebagai wartawan banyak suka dukanya, karena mengenali semua kalangan mulai dari masyarakat bawah sampai ke pejabat dan setaranya.

“Wartawan itu sebenarnya enak, bisa mengenali semua orang, mulai orang-orang yang paling bawah sampai orang yang paling atas itu ketemu semuanya bisa dijadikan teman dan mitra kerja.  Dukanya, ada pejabat yang alergi dengan pemberitaan, ada pejabat yang tidak suka ditemui, ada pejabat yang antipatif, yang kurang, yang mungkin melihat media itu sesuatu yang mungkin negatif dan sebagainya. Ada yang mau ketemu, ada yang susah, inilah suka dukanya,” ujar Al Haris.

“Banyak orang sukses dari wartawan, sebelum terjun kedunia lain dulu berkerja dimedia, bertemu dengan banyak orang dengan banyak kehidupan-kehidupan dari orang yang miskin sampai orang kaya.  Itu semua  menjadi sebuah modal yang paling penting untuk menjadi sukses,” tambah Al Haris.

Pada kesempatan tersebut, Gubernur Al Haris juga berharap hubungan yang selama ini terjalin baik bisa diteruskan di tahun 2023 ini karena Pemprov ada berapa kegiatan nasional yang akan diselenggarakan di Provinsi Jambi.

“Pemprov butuhkan media, pertama, dari mulai rapat kerja nasional kepala desa se-Indonesia di Jambi yang insya Allah Juli berlangsung dan biasanya dibuka langsung oleh Presiden, kedua, ada seleksi STQ Nasional di Jambi yang akan diikuti oleh 38 provinsi dan itu juga adalah internasional, dan ini sangat membutuhkan media untuk mengekspos, ketiga, ada Rapat Kerja Gubernur se-Indonesia di Jambi yang berlangsung di bulan November atau Desember. Ini juga butuh media sebagai corong mediasi ke masyarakat,” tutur Al Haris.

“Melalui rakor yang terselenggara, selain sebagai ajang silaturahmi dan memperkokoh sinergi dan kolaborasi, juga menjadi upaya untuk membangun dan terus memperkuat kemitraan pemerintah daerah dengan media massa dan pers untuk meningkatkan pelayanan informasi publik yang konstruktif kepada masyarakat yang selanjutnya turut mendorong pembangunan dan kemajuan daerah dan nasional,” pungkas Al Haris.

Sementara itu, Kepala Dinas Kominfo Provinsi Jambi Drs. Ariansyah, ME menyampaikan, sesuai dengan undang undang no 23 tahun 2014 tentang pemberitaan daerah, meningkatkan daya saing daerah dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat, pemerintah daerah wajib mengumumkan informasi pelayanan publik sebagaimana dimaksud, kepada media yang dapat diakses oleh masyarakat luas. (Sapra Wintani)

Tags: Al HarisBerita JambiDiskominfo Provinsi JambiGubernur Al HarisJurnalis JambiMediaPembangunan JambiPemprov Jambi
Previous Post

Tak Kuasa Menahan Bahagia, Rezeki Pulkam dan Modal Usaha Menghampirinya, Pemulung di Sukabumi Pingsan di Pelukan Sang Jenderal

Next Post

Kepala Inspektorat Vs Anak Buah Berujung di Kejati Jambi, Bagaimana Hasil Paket Lelang, SKP 107 Perusahaan, PPK dan UKPBJ Kota Jambi, Akankah Menjadi Abu!

Berita Serupa

Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun
Daerah

Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun

November 11, 2025
PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional
Daerah

PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional

November 11, 2025
Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat
Daerah

Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat

November 11, 2025
Kejagung Serahkan Uang Sitaan Rp 13 T Korupsi CPO
Daerah

Kejagung Serahkan Uang Sitaan Rp 13 T Korupsi CPO

November 11, 2025
Load More
Next Post
Kepala Inspektorat Vs Anak Buah Berujung di Kejati Jambi, Bagaimana Hasil Paket Lelang, SKP 107 Perusahaan, PPK dan UKPBJ Kota Jambi, Akankah Menjadi Abu! Foto: Istimewa

Kepala Inspektorat Vs Anak Buah Berujung di Kejati Jambi, Bagaimana Hasil Paket Lelang, SKP 107 Perusahaan, PPK dan UKPBJ Kota Jambi, Akankah Menjadi Abu!

11 Perusahaan Melebihi Batas SKP di Batanghari, Ketua LSM Kubu Jambi Minta Kabag UKPBJ dan PPK Blacklist Penyedia

11 Perusahaan Melebihi Batas SKP di Batanghari, Ketua LSM Kubu Jambi Minta Kabag UKPBJ dan PPK Blacklist Penyedia

Polisi Harapan Masyarakat

Polisi Harapan Masyarakat

Sosok AKBP Buddy Alfrits Towoliu, Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Timur yang ditemukan meninggal dunia diduga tertabrak kereta api. Foto: Ist/net

Pihak Keluarga Curiga ada Peran Mafia di Balik Kematian Kasat Narkoba AKBP Buddy Towoliu

Komisioner KPU RI, Idham Holik. Foto: Istimewa

Jelang Pendaftaran Caleg, KPU Beri Akses untuk Pengawasan Silon ke Bawaslu

Discussion about this post

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Pasca El Halcon Ditetapkan Tersangka, Ketua KAD Provinsi Minta Pihak Kejati Periksa Komisaris dan Gubernur Jambi. Foto: Serunting.id

Pasca El Halcon Ditetapkan Tersangka, Ketua KAD Provinsi Minta Pihak Kejati Periksa Komisaris dan Gubernur Jambi

Mei 9, 2023
Sekda Sudirman Memeriksa Peta Area Stockpile Batubara di Aur Duri Kota Jambi

Sekda Sudirman Memeriksa Peta Area Stockpile Batubara di Aur Duri Kota Jambi

Januari 6, 2024
Kapolda Jambi Irjen Pol Drs Rusdi Hartono MSi, melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto. Foto: Istimewa

Operasional Batubara di Jambi Ditutup, Ini Kata Polda Jambi

Maret 30, 2023
Ini Baru Mantap, Gubernur Al Haris Nyatakan Aktivitas Angkutan Batubara di Stop Hingga Waktu Tidak Ditentukan

Ini Baru Mantap, Gubernur Al Haris Nyatakan Aktivitas Angkutan Batubara di Stop Hingga Waktu Tidak Ditentukan

Maret 1, 2023

Super Bowl 2017: Here’s How Many People Watched the Super Bowl

0

Arsenal and Sutton communities teams deepen bonds

0

Lance Armstrong Is Facing a $100 Million Lawsuit From the U.S. Government

0

McLaren’s F1 reboot needs to be successful for the sake of the sport

0
Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun

Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun

November 11, 2025
PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional

PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional

November 11, 2025
Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat

Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat

November 11, 2025
Kejagung Serahkan Uang Sitaan Rp 13 T Korupsi CPO

Kejagung Serahkan Uang Sitaan Rp 13 T Korupsi CPO

November 11, 2025

Recommended

Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun

Tak Lagi Gelap Gulita, Group PT SAS Pasang 40 Titik Lampu Jalan di Kabupaten Sarolangun

November 11, 2025
PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional

PT SAS dan Group Rehabilitasi Hutan Gambut Jambi Seluas 2 Ribu Hektar, Direktur Kemenhut: Ini Jadi Percontohan Nasional

November 11, 2025
Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat

Jalan Khusus Sebagai Simbol Keberpihakan Terhadap Rakyat

November 11, 2025
Kejagung Serahkan Uang Sitaan Rp 13 T Korupsi CPO

Kejagung Serahkan Uang Sitaan Rp 13 T Korupsi CPO

November 11, 2025
Serunting.id

  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Perlindungan Wartawan
  • Peraturan Perusahaan
  • Redaksi
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Dunia
  • Hiburan
  • Hukum
  • Kesehatan
  • Nasional
  • Opini
  • Politik
Download

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In